Kamis, 09 Mei 2013

Infrastruktur yang kurang memadai

Seiring banyak nya pertumbuhan penduduk di Indonesia dan aktivitas yang makin padat, Banyak orang yang menggunakan kendaraan bermotor agar lebih efisien dalam waktu. Akan tetapi jika kita menggunakan kendaraan bermotor akan menimbulkan kemacetan secara yang beraktivitas pun juga banyak. Oleh karena itu beberapa orang lebih suka menggunakan transportasi umum ketimbang kendaraan pribadi. Walaupun harus berbagi dengan banyak orang, dempet-dempetan pula gak masalah asalkan lebih cepat dan tidak membuang banyak waktu. 


Pertumbuhan sektor transportasi di Indonesia sangat tinggi dibandingkan dengan sektor lainnya, namun perkembangan infrastruktur tidak memadai. Hal ini menyebabkan keresahan bagi sejumlah pengguna jalan. Dalam hal ini pemerintah seharusnya lebih peka akan penting nya sarana infrastruktur yang kurang memadai ini. 

0 comments:

Posting Komentar